Minggu, 09 Maret 2014

Aku percaya, suatu hari nanti

Ya, aku percaya :
Tuhan tidak tidur
Tuhan telah mengatur segalanya
Setiap keinginan kita pasti akan di wujudkan olehNya
Aku percaya iti, Tuhan

Meskipun aku tak bisa melihat Mu
Aku selalu yakin akan keberadaanMu
Aku selalu takjub melihat keindahan ciptaanMu
Semuanya sangat mengagumkan
Izinkan aku melihat semua keagunganMu Tuhan
Menjelajahi setiap pelosok bumi ini
Bersama jodoh yang Kau tuliskan untukku
Jadikan kami pasangan yang sakinab, mawaddah, warrohmah amien YRA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar