Jumat, 13 September 2013

Lelah rasanya

Lelah rasanya aku harus menghadapi roda kehidupan ini
Roda yang tak pernah berhenti bergulir, mengantarkanku bertemu pada tawa dan duka yang silih berganti
Kehidupan pribadi, cinta, keluarga, saudara, teman, sahabat dan kehidupan orang lain terus menghantuiku



Tidak ada komentar:

Posting Komentar